Selasa, 25 Mei 2010

Dialog Interaktif Suara Konstitusi

Dialog Interaktif Suara Konstitusi dengan tema : Urgensi Pembentukan Pengadilan Khusus Pemilu dengan narasumber : Nur Hidayat Sardini (Ketua Bawaslu) akan dilaksanakan pada hari Selasa, 25 Mei 2010 Jam : 16.00 s/d 16.55 WIB (Kuliah Konstitusi) & 17.00 s/d 18.00 WIB (Suara Konstitusi) melalui fasilitas Video Conference.

Mengingat pentingnya acara ini, dimohon segenap civitas akademika pada umumnya, dan mahasiswa fakultas hukum pada khususnya dapat mengikutinya.

0 comments: