Senin, 04 Mei 2009

Pendaftaran Alumni FH UNTAN


Untuk mendata alumni Fakultas Hukum Universitas Tanjungpura dalam suatu data akurat, maka Panitia Reuni Emas Fakultas Hukum (UNTAN) Pontianak 1959 – 2009 mengharapkan rekan-rekan alumnus dapat memberikan data kapada kami. Adapun bagi para alumnus tersebut dapat langsung ke Sekretariat Panitia untuk mengisi blangko formulir dan menyerahkan Pas Photo ukuran 3 x 4 cm terbaru (Berwarna).

Sekretariat Panitia :
Fakultas Hukum UNTAN Jalan Sosiologi Pontianak
email : bambang_tewe@yahoo.com atau betewe63@gmail.com

0 comments: